Camelon 125

Camelon 125

methylprednisolone

Produsen:

Caprifarmindo

Agen Pemasaran:

Caprifarmindo
Bahasa Concise Prescribing Info
Komposisi
Metilprednisolon.
Indikasi/Kegunaan
Ggn fngsi adrenokortikoid, alergi, kolagen, kulit, GI, hematologi, mata, ggn rematik; peny hati, saraf; hiperkalsemia yg terkait neoplasma (atau sarkoidosis), inflamasi non rematoid, sindrom nefrotik; peny neoplastik & peny pernapasan; neurotrauma: cedera medula spinalis; perikarditis, polip nasal, terapi syok yg disebabkan insufisiensi adrenokortikal, tiroiditis non supuratif. Terapi trikinosis. Profilaksis & pengobatan thd reaksi penolakan organ transplantasi.
Dosis/Cara Penggunaan
Dws & remaja 10-40 mg IM atau IV, diulang sesuai kebutuhan. Dosis tinggi 30 mg/kg IV selama minimal 30 menit, dapat diulang setiap 4-6 jam sesuai kebutuhan. Eksaserbasi sklerosis multipel akut  160 mg IM atau IV setiap hari selama 1 minggu, diikuti oleh 64 mg setiap hari selama 1 bulan. Cedera medula spinalis akut 30 mg IV selama 15 menit, diikuti dalam 45 menit dengan infus kontinu 5,4 mg/kg/jam, selama 23 jam. Terapi tambahan pada Pneumocystis carinii terkait AIDS 30 mg IV dua kali sehari pada hari 1-5, 30 mg sekali pada hari 6-10, & 15 mg sekali sehari pada hari 11-21. Anak Insufisiensi adrenokortikal 117 mcg (0,117 mg)/kg atau 3,33 mg/m2 dalam 3 dosis terbagi setiap hari ke-3; atau 39-58,5 mcg (0,039-0,0585 mg)/kg atau 1,11-1,66 mg/m2 1 x/hr. Cedera medula spinalis akut 30 mg/kg IV selama 15 menit, diikuti dalam 45 menit dengan infus kontinu 5,4 mg/kg/jam selama 23 jam. Indikasi lain 139-835 mcg (0,139-0,835 mg)/kg IM atau 4,16-25 mg/m2 setiap 12-24 jam. Terapi tambahan pada Pneumocystis carinii terkait AIDS Anak >13 thn Dosis lazim dewasa & remaja.
Kontraindikasi
Hipersensitivitas. Infeksi jamur sistemik, penggunaan jangka lama pd pasien dg tukak duodenum & peptik, osteoporosis berat, herpes; riwayat psikosis; belum lama mendapat imunisasi. Bayi prematur.
Perhatian Khusus
Pasien tdk boleh divaksinasi terhadap cacar atau vaksin lainnya terutama dg dosis tinggi. Observasi ketat diperlukan pd pasien dg TB laten atau reaktivitas tuberkulin. Tdk direkomendasikan pd pasien dg herpes simpleks okular. Dpt menutupi beberapa tanda infeksi & infeksi baru mungkin muncul selama penggunaan. Pengobatan jangka panjang dapat menurunkan daya tahan tubuh terhadap penyakit infeksi. Tdk dianjurkan pd wanita hamil & ibu menyusui. Anak; jika perlu, pertumbuhan bayi hrs dipantau. Dpt menyebabkan pankreatitis akut yg diikuti dg kerusakan pankreas pd anak. Pasien lanjut usia.
Efek Samping
Insufisiensi adrenokortikal; efek pd muskuloskeletal, mata, endokrin, sal cerna, sistem saraf, & kulit, gangguan keseimbangan cairan & elektrolit. Penghentian terapi secara mendadak menyebabkan mual, muntah, kehilangan nafsu makan, lesu, sakit kepala, demam, nyeri sendi, deskuamasi, mialgia, penurunan berat badan, hipotensi, hiper atau hipopigmentasi, atrofi subkutan & kulit, abses steril, reaksi anafilaksis, henti jantung, bronkospasme, aritmia jantung.
Interaksi Obat
Penginduksi enzim mikrosomal hati dpt meningkatkan metabolisme glukokortikoid. Pemberian bersamaan dg obat ulserogenik misalnya indometasin dpt meningkatkan risiko ulserasi GIT. Dpt menyebabkan risiko GI, perdarahan dg OAINS atau antirematik lainnya. Diuretik yg menyebabkan deplesi kalium (misalnya, tiazid, furosemid, asam etakrinat) & obat lain yg menguras kalium. Agen antikolinesterase dpt menyebabkan kelemahan pd pasien dg miastenia gravis. Dpt menyebabkan pengurangan respons terhadap toksoid & vaksin hidup atau yg dilemahkan.
Klasifikasi MIMS
Hormon Kortikosteroid
Klasifikasi Kimiawi Terapeutik Anatomis
H02AB04 - methylprednisolone ; Belongs to the class of glucocorticoids. Used in systemic corticosteroid preparations.
Bentuk Sediaan/Kemasan
Form
Camelon 125 serbuk inj 125 mg
Packing/Price
(+ amp (2 mL solvent)) 1's (Rp89,200/boks)
Register or sign in to continue
Asia's one-stop resource for medical news, clinical reference and education
Already a member? Sign in
Register or sign in to continue
Asia's one-stop resource for medical news, clinical reference and education
Already a member? Sign in